Lensa dan Video
Berita dan Feature
Berita dan Feature

HONDA STYLO 160 ANTAR MODIFIKATOR INDONESIA KE AJANG MODIFIKASI DUNIA
Salah satu karya modifikator Indonesia melalui Honda Dream Ride Project (HDRP) 2025 terpilih untuk tampil pada ajang modifikasi bergengsi dunia, Mooneyes Yokohama Hot Road Custom Show 2025 melalui pemilihan di ajang Kustomfest di Yogyakarta, 4-5 Oktober 2025.

32 UMKM BINAAN PERTAMINA RAUP OMZET RP4,7 MILIAR DI AJANG INACRAFT 2025
32 Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) binaan Pertamina berhasil menarik perhatian pengunjung Inacraft on October 2025 yang digelar di Jakarta Convention Center (JCC), pada 1–5 Oktober 2025. Selama lima hari pameran, UMKM binaan Pertamina berhasil meraih transaksi omzet hingga Rp4,7 miliar atau meningkat hampir 62 persen dibanding tahun sebelumnya.

SERAB JAYA CUP IV 2025 BERLANGSUNG SUKSES
Turnamen tenis meja Serab Jaya Cup IV 2025 sukses digelar. Ratusan peserta dari berbagai kota unjuk kebolehan dalam turnamen yang berlangsung di GOR Kota Depok, 3–5 Oktober 2025.

MENANGKAN HUAWEI PURA 80 SERIES MELALUI HUAWEI XMAGE AWARDS 2025 INDONESIA
Setelah meluncurkan HUAWEI Pura 80 Series di Indonesia pada 17 September 2025, Huawei kini menggelar kontes fotografi smartphone, HUAWEI XMAGE Awards Indonesia 2025. Kompetisi ini menjadi ajang bagi masyarakat untuk menunjukkan kreativitas dalam mengabadikan potret terbaik menggunakan smartphone HUAWEI yang resmi digelar 17 September 2025–31 Desember 2025.

MIO RIDE THE HYPE VOL 2 JADI AJANG KREATIVITAS LINTAS GENERASI
Gelaran Mio Ride The Hype Vol.2 yang sukses menarik ratusan pengendara Mio dari lintas generasi di tiga kota besar yaitu Makassar (14/9/2025), Bandung (28/9/2025), dan Bogor (4/10/2025) dengan tema modifikasi yang berbeda-beda, mulai dari Mio Smile generasi pertama hingga Mio terbaru, yaitu Yamaha Mio M3 berdesain anak muda.

LAGU LIR ILIR BERGEMA DI PANGGUNG MUSIK DUNIA
Tembang Lir Ilir berkumandang di panggung musik dunial dalam event Asia Pasific Music Festival (APMF) di Fujian, Tiongkok, 4-6 Oktober 2025. Tembang tersebut dimainkan kelompok musik kreatif-akulturatif dari Yogyakarta, Ki Ageng Ganjur (KAG).

PRODUK UMKM DI PERTAMINA GRAND PRIX OF INDONESIA 2025 DAPAT SOROTAN WISATAWAN MANCANEGARA
Sebanyak 20 UMKM binaan Pertamina Patra Niaga ambil bagian di Pasar Rakyat Mandalika, menghadirkan beragam produk unggulan dan membawa semangat ekonomi kerakyatan ke hadapan wisatawan dari berbagai penjuru dunia. Selain menampilkan adu cepat para pembalap dunia di lintasan, perhelatan internasional Grand Prix of Indonesia 2025 yang berlangsung pada 3–5 Oktober 2025 juga menjadi panggung bagi pelaku usaha lokal UMKM.

MASUK DAFTAR TOP 50 GLOBAL SHIP OWNER, WARUNA GROUP KUKUHKAN PERAN KRUSIAL DI SEKTOR MARITIM INDONESIA
Waruna Group, perusahaan pelayaran (shipping) dan galangan kapal (shipyard) terkemuka asal Indonesia, masuk dalam ‘TOP 50 Global Ship Owners’ oleh Xinde Marine News, media industri kemaritiman dan pelayaran terdepan di Tiongkok. Selain Waruna Group, perusahaan Indonesia yang masuk dalam dafar pemilik kapal terbanyak hanya PT Pertamina.
Topik Pilihan
Bisnis
Nasional

















