RAYAKAN HUT KE-3, FORKS-JAKTIM GELAR FUN BIKE
Dalam rangka merayakan HUT ke-3, Forum Komunitas Sepeda Jakarta Timur (FORKS-Jaktim) akan menggelar Fun Bike di GOR Kramat Jati, Jakarta Timur, Minggu (16/11/2025). Event ini akan diikuti sekira 500 pesepeda dari berbagai komunitas sepeda se-Jakarta Timur.
RAYAKAN HUT KE-3, FORKS-JAKTIM GELAR FUN BIKE Read More »








