PROBLEMATIKA LAYANAN STARLINK DI INDONESIA
Elon Musk sang pendiri dan pemilik Tesla serta Starlink tiba di Bali, Minggu (19/5). Selain untuk menghadiri undangan dari World Water Forum ke 10 yang dilaksanakan di Bali, juga dalam rangka melakukan peresmian mulai beroperasinya layanam Starlink di Indonesia. Peresmian tersebut akan dilakukan di Puskesmas Pembantu Sumerta Kelod, Denpasar Timur, Kota Denpasar. Peresmian selain dihadiri […]
PROBLEMATIKA LAYANAN STARLINK DI INDONESIA Read More »



