PENDAPATAN TELKOM PADA KUARTAL III 2025 CAPAI RP109,6 TRILIUN
PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) menutup kuartal III tahun 2025 dengan kinerja solid dan fundamental bisnis yang sehat. Di tengah kondisi makroekonomi yang menantang dan kondisi pasar yang dinamis, perseroan berhasil membukukan pendapatan konsolidasi sebesar Rp109,6 triliun pada sembilan bulan pertama tahun 2025.
PENDAPATAN TELKOM PADA KUARTAL III 2025 CAPAI RP109,6 TRILIUN Read More »






