pertamina hulu energi

PHE CATAT KINERJA OPERASIONAL SOLID HINGGA TRIWULAN III 2025

PT Pertamina Hulu Energi (PHE) mencatatkan kinerja operasi yang solid hingga Triwulan III Tahun 2025. Capaian positif Subholding Upstream Pertamina ini tercermin dari angka produksi migas yang mencapai 1,03 juta barel setara minyak per hari (MMBOEPD), terdiri dari produksi minyak sebesar 553 ribu barel per hari (MBOPD) dan produksi gas 2,83 miliar standar kaki kubik per hari (BSCFD).

PHE CATAT KINERJA OPERASIONAL SOLID HINGGA TRIWULAN III 2025 Read More »

PHE PERKUAT POSOSI SEBAGAI PERUSAHAAN HULU MIGAS ANDALAN NASIONAL

PT Pertamina Hulu Energi (PHE) sebagai Subholding Upstream Pertamina terus berkomitmen mendukung Program Asta Cita dengan mengedepankan target swasembada energi nasional sebagaimana yang dicanangkan Pemerintah. Komitmen tersebut diwujudkan melalui kontribusi PHE sebagai perusahaan hulu migas andalan nasional yang memprioritaskan ketahanan energi, ketersediaan dan keberlanjutan.

PHE PERKUAT POSOSI SEBAGAI PERUSAHAAN HULU MIGAS ANDALAN NASIONAL Read More »

PHE CARI POTENSI HIDROKARBON DI CEKUNGAN MANUI

PT Pertamina Hulu Energi (PHE) sebagai Subholding Upstream Pertamina terus memperkuat peran sebagai kontributor utama dalam menjaga ketahanan energi nasional serta mendukung terwujudnya swasembada energi di Indonesia. Sebagai wujud komitmen tersebut, PHE melaksanakan kegiatan fieldwork eksplorasi di wilayah Cekungan Manui (Manui Basin), Sulawesi Tenggara.

PHE CARI POTENSI HIDROKARBON DI CEKUNGAN MANUI Read More »