banjir sumatera

PERTAMINA RETAIL SALURKAN BANTUAN BAGI KORBAN BANJIR DAN PANTI ASUHAN DI SUMBAR

Tugas kemanusiaan menyalurkan bantuan sembako dan kebutuhan pokok bagi pekerja SPBU COCO dan masyarakat yang terdampak bencana banjir, serta melaksanakan agenda berbagi kebaikan di panti asuhan di wilayah Sumatera Barat, dilanjutkan PT Pertamina Retail bersama UPZ (BAZMA) Pertamina Retail.

PERTAMINA RETAIL SALURKAN BANTUAN BAGI KORBAN BANJIR DAN PANTI ASUHAN DI SUMBAR Read More »

PULIHKAN ACEH TAMIANG, PERWIRA PERTAMINA DAN RELAWAN WANADRI BERSIHKAN PUSKEMAS RANTAU

Membantu upaya pemulihan wilayah terdampak bencana banjir di Sumatera, PT Pertamina (Persero) melakukan pembersihan Puskesmas Rantau di Posko Aceh Tamiang, Aceh, Minggu (14/12/2025). Konsistensi kehadiran Pertamina di wilayah terdampak bencana, tak hanya membawa bantuan tapi untuk langsung menemani warga Aceh Tamiang dari dekat.

PULIHKAN ACEH TAMIANG, PERWIRA PERTAMINA DAN RELAWAN WANADRI BERSIHKAN PUSKEMAS RANTAU Read More »

BANJIR SUMATERA, PERTAMINA SIAGA LAYANI LONJAKAN PENERBANGAN BANTUAN BENCANA

Pertamina mencatat lonjakan signifikan layanan pengisian avtur di Aviation Fuel Terminal (AFT) Sultan Iskandar Muda (SIM), Aceh pascabanjir dan tanah longsor yang melanda sejumlah wilayah di Sumatera beberapa waktu lalu. Bertambahnya jadwal serta jenis penerbangan, terutama pesawat pengangkut bantuan kemanusiaan dan peralatan pemulihan infrastruktur kelistrikan, membuat operasional AFT bekerja lebih intensif dibandingkan hari normal.

BANJIR SUMATERA, PERTAMINA SIAGA LAYANI LONJAKAN PENERBANGAN BANTUAN BENCANA Read More »

PRESIDEN TEGASKAN KOMITMEN PEMERINTAH PERCEPAT PEMULIHAN ACEH TAMIANG

Dari Sumatera Utara, dengan menggunakan helikopter, Presiden Prabowa bertolak ke Kabupaten Aceh Tamiang, Aceh, salah satu wilayah paling terdampak banjir dan longsor yang melanda Aceh, Sumut, dan Sumbar. Dalam kunjungannya kali ini, Presiden Prabowo kembali menekankan bahwa pemerintah pusat telah bergerak cepat untuk mendukung percepatan pemulihan di Provinsi Aceh, termasuk Kabupaten Aceh Tamiang.

PRESIDEN TEGASKAN KOMITMEN PEMERINTAH PERCEPAT PEMULIHAN ACEH TAMIANG Read More »

BANJIR SUMATERA, PMI KERAHKAN TIM MOBILE CLINIC KE ACEH UNTUK PERKUAT LAYANAN KESEHATAN

Palang Merah Indonesia (PMI) mengirimkan Tim Mobile Clinic untuk memperkuat layanan kesehatan bagi masyarakat terdampak bencana banjir dan longsor di Aceh. Tim ini terdiri dari tenaga medis dan non-medis, termasuk dokter, perawat, bidan, koordinator lapangan, serta personel dukungan psikososial.

BANJIR SUMATERA, PMI KERAHKAN TIM MOBILE CLINIC KE ACEH UNTUK PERKUAT LAYANAN KESEHATAN Read More »

BNI PERLUAS PENYALURAN BANTUAN BAGI KORBAN BENCANA DI SUMBAR DAN SUMUT

PT Bank Negara Indonesia (BNI) memperluas penyaluran bantuan tanggap darurat bagi masyarakat dan pegawai yang terdampak banjir bandang, longsor, dan bencana alam lainnya di berbagai wilayah Sumatera Barat (Sumbar) dan Sumatera Utara (Sumut). Dukungan ini menjadi bagian dari upaya BNI bersama Keluarga Besar BUMN dalam mempercepat penanganan bencana di bawah koordinasi Danantara Indonesia.

BNI PERLUAS PENYALURAN BANTUAN BAGI KORBAN BENCANA DI SUMBAR DAN SUMUT Read More »

JASA MARGA TERUS SALURKAN BANTUAN UNTUK KORBAN BENCANA DI SUMATERA

PT Jasa Marga (Persero) dan seluruh entitas di bawah Holding Jasa Marga terus bergerak cepat menyalurkan bantuan kemanusiaan kepada masyarakat yang terdampak banjir dan longsor di Provinsi Aceh, Sumatra Barat, dan Sumatera Utara. Langkah ini merupakan respons Perusahaan yang terkoordinasi untuk meringankan dampak bencana dan mendukung percepatan pemulihan masyarakat terdampak.

JASA MARGA TERUS SALURKAN BANTUAN UNTUK KORBAN BENCANA DI SUMATERA Read More »

BANJIR SUMATERA, LAYANAN BSI DI ACEH BERANGSUR NORMAL

PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) berusaha memberikan alternatif layanan yang sudah bisa diakses di Aceh. Secara berkala, kantor cabang yang sudah bisa beroperasi telah dibuka secara bertahap guna mengoptimalkan layanan terbatas. Hingga 8 Desember 2025, masyarakat Aceh sudah bisa mengakses kantor cabang BSI di 13 kabupaten tersebut termasuk di Kabupaten Kuala Simpang, Aceh Tamiang.

BANJIR SUMATERA, LAYANAN BSI DI ACEH BERANGSUR NORMAL Read More »

JAGA DISTRIBUSI LPG KE WILAYAH ACEH UTARA, PERTAMINA KIRIM MOBIL TANGKI LPG VIA LAUT

Pertamina Patra Niaga melalui Integrated Terminal (IT) Lhokseumawe memastikan pasokan LPG untuk wilayah Aceh bagian utara tetap terpenuhi meski jalur darat menuju wilayah tersebut terputus akibat bencana alam yang terjadi beberapa waktu lalu. Guna menjaga kelancaran distribusi, Pertamina menerapkan skema pengiriman multimoda dengan mengalihkan suplai LPG menggunakan mobil tangki yang diangkut menggunakan kapal laut.

JAGA DISTRIBUSI LPG KE WILAYAH ACEH UTARA, PERTAMINA KIRIM MOBIL TANGKI LPG VIA LAUT Read More »

PERTAMINA SALURKAN BBM KE WILAYAH TERDAMPAK BANJIR DI ACEH DENGAN MOBILE SPBU HINGGA SET TABUNG MINI

Pertamina terus melakukan berbagai upaya menyalurkan BBM ke wikayah terdampak banjir di Provinsi Aceh. Berbagai moda suplai darurat, seperti Pertamina Mobile SPBU berupa Mobil Tangki Modular yang dilengkapi nozzle untuk langsung melakukan pengisian hingga canting atau set tabung mini untuk menyalurkan BBM dari drum BBM, dikerahkan ke lokasi untuk mempercepat pemenuhan kebutuhan masyarakat akan akses energi.

PERTAMINA SALURKAN BBM KE WILAYAH TERDAMPAK BANJIR DI ACEH DENGAN MOBILE SPBU HINGGA SET TABUNG MINI Read More »