astra honda motor

HADIR DENGAN WARNA DAN STRIPING TERBARU, NEW HONDA GENIO TAMPIL MAKIN STYLISH

PT Astra Honda Motor (AHM) memberikan penyegaran pada New Honda Genio dengan menghadirkan kombinasi warna dan striping baru yang semakin memperkuat gaya retro dan fashionable. Tampilan baru ini merepresentasikan gaya hidup kekinian bagi anak muda yang ingin tampil beda, tetap praktis, dan nyaman dalam berkendara. Hal ini merefleksikan karakter generasi muda yang ekspresif dan percaya diri.

HADIR DENGAN WARNA DAN STRIPING TERBARU, NEW HONDA GENIO TAMPIL MAKIN STYLISH Read More »

TUNTASKAN IATC 2025, PEMBALAP MUDA ASTRA HONDA TAMPIL TANGGUH DI SEPANG

Pembalap muda binaan PT Astra Honda Motor (AHM) menutup perjuangan di Idemitsu Asia Talent Cup (IATC) 2025 dengan tangguh pada putaran terakhir yang digelar di Sirkuit Sepang, Malaysia (25-26/10). Pada putaran pamungkas ini, performa kencang ditunjukkan oleh pembalap wildcard Bintang Pranata Sukma yang berhasil finis di posisi keempat pada balapan (race) kedua, Minggu (26/10/2025).

TUNTASKAN IATC 2025, PEMBALAP MUDA ASTRA HONDA TAMPIL TANGGUH DI SEPANG Read More »

KREATIVITAS GEN Z GUNCANG AHM BEST STUDENT 2025

Puluhan siswa berprestasi dari seluruh Tanah Air menyuguhkan ide dan karya kreatif yang menginspirasi melalui inisiasi perubahan positif di ajang final Astra Honda Motor Best Student (AHM Best Student) 2025 pada 21-24 Oktober 2025. Tahun ini para pemenang berhasil menghadirkan inovasi yang selaras dengan tujuan pembangunan berkelanjutan (SDGs), memberikan solusi nyata dalam bidang lingkungan, kesehatan, pendidikan, dan ekonomi.

KREATIVITAS GEN Z GUNCANG AHM BEST STUDENT 2025 Read More »

PEMBALAP BINAAN ASTRA HONDA SIAP MELESAT KENCANG DI PUTARAN TERAKHIR IATC 2025

Empat pembalap muda binaan PT Astra Honda Motor (AHM) siap menuntaskan perjuangan di putaran terakhir Idemitsu Asia Talent Cup (IATC) 2025 di Sirkuit Sepang, Malaysia, (25–26/10/2025). Putaran keenam ini menjadi momentum penting bagi mereka untuk membuktikan potensinya di kancah balap Asia.

PEMBALAP BINAAN ASTRA HONDA SIAP MELESAT KENCANG DI PUTARAN TERAKHIR IATC 2025 Read More »

KOLABORASI UNIK HONDA SCOOPY DENGAN KUROMI

PT Astra Honda Motor (AHM) menghadirkan Honda Scoopy edisi terbatas dengan balutan desain karakter Kuromi yang keren. Melalui perpaduan dengan salah satu karakter favorit dari Sanrio ini, Honda Scoopy tampil semakin ekspresif, trendi, dan menjadi pilihan tepat bagi konsumen yang ingin mengekspresikan gaya hidup berbeda sekaligus menunjukkan karakter personal mereka.

KOLABORASI UNIK HONDA SCOOPY DENGAN KUROMI Read More »

PEMBALAP BINAAN ASTRA HONDA INCAR GELAR JUARA ARRC 2025 DI SEPANG

Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 kembali bergulir di Sepang International Circuit, Malaysia, 11-12 Oktober 2025. Dalam seri ini, para pembalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) mengincar poin penuh untuk mengunci gelar juara. Dua pembalap binaan AHM, M Adenanta Putra dan Fadillah Arbi Aditama memiliki peluang mengunci gelar juara Asia. Selain itu, Astra Honda Racing Team (AHRT) juga berpeluang mengunci gelar juara Asia di kelas AP250.

PEMBALAP BINAAN ASTRA HONDA INCAR GELAR JUARA ARRC 2025 DI SEPANG Read More »

PEMBALAP BINAAN ASTRA HONDA BERTEKAD REBUT PODIUM DI IATC MANDALIKA

Lima pembalap belia binaan PT Astra Honda Motor (AHM) bertekad menunjukkan performa terbaik pada seri kelima Idemitsu Asia Talent Cup (IATC) 2025 di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok, NTB, 4–5 Oktober 2025. Ajang balap bergengsi yang digelar bersamaan dengan MotoGP Indonesia ini menjadi momen istimewa bagi pembalap muda Tanah Air untuk tampil dihadapan publik sendiri.

PEMBALAP BINAAN ASTRA HONDA BERTEKAD REBUT PODIUM DI IATC MANDALIKA Read More »