Jakarta, JaringBisnis. Kegiatan pawai menyambut Bulan Suci Ramadhan yang diikuti oleh siswa dan siswi kelas TK A dan B ini dilepas oleh Ketua Yayasan Nuurusysyifaa’ M. A. Wahyudi yang didampingi oleh guru dan jajaran pengurus Yayasan Nuurusysyifaa lainnya.
Adapun salah satu tujuan dari kegiatan Pawai menyambut Bulan Suci Ramadhan ini adalah untuk menumbuhkan semangat beribadah puasa di bulan Suci Ramadhan kepada anak-anak. (JB/01/One/Ole).