• PERTAMINA PASOK BBM UNTUK PEMULIHAN KELISTRIKAN DI ACEH

    Selain menjaga suplai Bahan Bakar Minyak (BBM) untuk masyarakat di seluruh SPBU, Pertamina juga memasok BBM untuk fasilitas kelistrikan dan sektor perbankan di Aceh yang menjadi wilayah terdampak banjir dan longsor paling berat. Hal ini untuk mempercepat pemulihan layanan publik dan memastikan roda aktivitas masyarakat kembali berjalan.

  • BNI PERKUAT PEMBERDAYAAN DISABILITAS MELALUI DUKUNGAN USAHA DAN PROGRAM UMKM INKLUSIF

    PT Bank Negara Indonesia (BNI) mempertegas komitmennya dalam mendukung pemberdayaan kelompok disabilitas melalui sejumlah program sosial dan penguatan kapasitas usaha. Dukungan tersebut diberikan sejalan dengan peringatan Hari Disabilitas Internasional yang jatuh setiap 3 Desember, sebagai bentuk kepedulian berkelanjutan terhadap kelompok rentan.

  • JELANG LIBUR NATARU, PENJUALAN TIKET KERETA API MENINGKAT

    Penjualan tiket Kereta Api (KA) Ekonomi Komersial untuk periode Angkutan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru) menunjukkan tren peningkatan, seiring menguatnya minat masyarakat untuk berwisata pada momen libur akhir tahun. Pola transaksi mulai memperlihatkan tanggal-tanggal favorit yang menjadi pilihan pelanggan.

  • BANJIR SUMATERA, PRESIDEN PRABOWO INSTRUKSIKAN PERCEPATAN PEMULIHAN LAYANAN ENERGI

    Presiden Prabowo Subianto menegaskan komitmen pemerintah untuk bergerak cepat memulihkan layanan energi di wilayah terdampak bencana di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Kamis (4/12/2025), Presiden memanggil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia ke Istana Merdeka, Jakarta untuk mengetahui perkembangan terkini pemulihan sektor kelistrikan, BBM, dan LPG.

  • PENANGANAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR SUMATERA JADI PRIORITAS PEMERINTAH

    Presiden Prabowo Subianto menginstruksikan jajaran pemerintah untuk mengerahkan secara maksimal seluruh sumber daya yang ada dalam penanganan bencana banjir dan tanah longsor yang terjadi di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat.

  • JELANG LIBUR NATARU, KAI LAKUKAN INSPEKSI JALUR LINTAS UTARA DAN SELATAN JAWA

    Jelang libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru), PT Kereta Api Indonesia (KAI) melaksanakan inspeksi jalur secara menyeluruh menggunakan Kereta Api Inspeksi (KAIS). Hal ini dilakukan untuk memastikan kesiapan prasarana dan layanan KAI selama periode Libur Nataru.

  • BI-IAI DORONG PENGUATAN STANDAR AKUNTANSI UNTUK DUKUNG STABILITAS KEUANGAN

    Bank Indonesia (BI) dan Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) melanjutkan kolaborasi strategis dalam penyelarasan dan penguatan standar akuntansi keuangan, standar pengungkapan keberlanjutan, dan profesi akuntan. Inisiatif ini dituangkan dalam penandatanganan Nota Kesepahaman (NK) antara BI dan IAI di Jakarta (3/12/2025) bertepatan dengan penyelenggaraan seminar internasional dalam rangka HUT IAI ke-68 dan IFAC Connect Asia Pacific 2025.

  • LAYANAN BNI DI SUMUT DAN SUMBAR KEMBALI NORMAL

    Layanan perbankan PT Bank Negara Indonesia (BNI) di wilayah Sumatra Utara (Sumut) dan Sumatra Barat (Sumbar) yang sempat terganggu akibat bencana banjir dan tanah longsor beberapa waktu lalu, kini kembali normal. Pemulihan layanan dilakukan melalui langkah cepat, termasuk penggunaan layanan internet satelit global di sejumlah outlet agar transaksi nasabah tetap dapat berlangsung tanpa hambatan.

  • EMPOWER ACADEMY BANGUN BANGSA RAIH PENGHARGAAN INDONESIA CORPORATE SUSTAINABILITY AWARDS 2025

    Progam pemberdayaan masyarakat Empower Academy memenangkan penghargaan bergengsi Indonesia Corporate Sustainability (ICS) Awards 2025. Program yang diinisiasi oleh Bangun Bangsa yang berada di bawah naungan Bentoel Group tersebut meraih predikat Silver untuk kategori Best Education Development in Local Community dengan program pendampingan bisnis di empat kota di Indonesia.

  • CHOCOLATOS X-QUEST, WAHANA EDUWISATA CANGGIH PERSEMBAHAN GARUDAFOOOD

    PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk (Garudafood) terus berinovasi untuk menghadirkan nilai tambah bagi stakeholders. Salah satunya diwujudkan melalui Chocolatos X-Quest, wahana eduwisata berbasis teknologi LED Imersif 5DX-perience, yang terintegrasi di pabrik Garudafood Sumedang, Jawa Barat.

    • PERTAMINA PASOK BBM UNTUK PEMULIHAN KELISTRIKAN DI ACEH

      Selain menjaga suplai Bahan Bakar Minyak (BBM) untuk masyarakat di seluruh SPBU, Pertamina juga memasok BBM untuk fasilitas kelistrikan dan sektor perbankan di Aceh yang menjadi wilayah terdampak banjir dan longsor paling berat. Hal ini untuk mempercepat pemulihan layanan publik dan memastikan roda aktivitas masyarakat kembali berjalan.

    • BNI PERKUAT PEMBERDAYAAN DISABILITAS MELALUI DUKUNGAN USAHA DAN PROGRAM UMKM INKLUSIF

      PT Bank Negara Indonesia (BNI) mempertegas komitmennya dalam mendukung pemberdayaan kelompok disabilitas melalui sejumlah program sosial dan penguatan kapasitas usaha. Dukungan tersebut diberikan sejalan dengan peringatan Hari Disabilitas Internasional yang jatuh setiap 3 Desember, sebagai bentuk kepedulian berkelanjutan terhadap kelompok rentan.

    • JELANG LIBUR NATARU, PENJUALAN TIKET KERETA API MENINGKAT

      Penjualan tiket Kereta Api (KA) Ekonomi Komersial untuk periode Angkutan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru) menunjukkan tren peningkatan, seiring menguatnya minat masyarakat untuk berwisata pada momen libur akhir tahun. Pola transaksi mulai memperlihatkan tanggal-tanggal favorit yang menjadi pilihan pelanggan.

    • BANJIR SUMATERA, PRESIDEN PRABOWO INSTRUKSIKAN PERCEPATAN PEMULIHAN LAYANAN ENERGI

      Presiden Prabowo Subianto menegaskan komitmen pemerintah untuk bergerak cepat memulihkan layanan energi di wilayah terdampak bencana di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Kamis (4/12/2025), Presiden memanggil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia ke Istana Merdeka, Jakarta untuk mengetahui perkembangan terkini pemulihan sektor kelistrikan, BBM, dan LPG.

    • PENANGANAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR SUMATERA JADI PRIORITAS PEMERINTAH

      Presiden Prabowo Subianto menginstruksikan jajaran pemerintah untuk mengerahkan secara maksimal seluruh sumber daya yang ada dalam penanganan bencana banjir dan tanah longsor yang terjadi di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat.

    • JELANG LIBUR NATARU, KAI LAKUKAN INSPEKSI JALUR LINTAS UTARA DAN SELATAN JAWA

      Jelang libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru), PT Kereta Api Indonesia (KAI) melaksanakan inspeksi jalur secara menyeluruh menggunakan Kereta Api Inspeksi (KAIS). Hal ini dilakukan untuk memastikan kesiapan prasarana dan layanan KAI selama periode Libur Nataru.

    • BI-IAI DORONG PENGUATAN STANDAR AKUNTANSI UNTUK DUKUNG STABILITAS KEUANGAN

      Bank Indonesia (BI) dan Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) melanjutkan kolaborasi strategis dalam penyelarasan dan penguatan standar akuntansi keuangan, standar pengungkapan keberlanjutan, dan profesi akuntan. Inisiatif ini dituangkan dalam penandatanganan Nota Kesepahaman (NK) antara BI dan IAI di Jakarta (3/12/2025) bertepatan dengan penyelenggaraan seminar internasional dalam rangka HUT IAI ke-68 dan IFAC Connect Asia Pacific 2025.

    • LAYANAN BNI DI SUMUT DAN SUMBAR KEMBALI NORMAL

      Layanan perbankan PT Bank Negara Indonesia (BNI) di wilayah Sumatra Utara (Sumut) dan Sumatra Barat (Sumbar) yang sempat terganggu akibat bencana banjir dan tanah longsor beberapa waktu lalu, kini kembali normal. Pemulihan layanan dilakukan melalui langkah cepat, termasuk penggunaan layanan internet satelit global di sejumlah outlet agar transaksi nasabah tetap dapat berlangsung tanpa hambatan.

    • EMPOWER ACADEMY BANGUN BANGSA RAIH PENGHARGAAN INDONESIA CORPORATE SUSTAINABILITY AWARDS 2025

      Progam pemberdayaan masyarakat Empower Academy memenangkan penghargaan bergengsi Indonesia Corporate Sustainability (ICS) Awards 2025. Program yang diinisiasi oleh Bangun Bangsa yang berada di bawah naungan Bentoel Group tersebut meraih predikat Silver untuk kategori Best Education Development in Local Community dengan program pendampingan bisnis di empat kota di Indonesia.

    • CHOCOLATOS X-QUEST, WAHANA EDUWISATA CANGGIH PERSEMBAHAN GARUDAFOOOD

      PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk (Garudafood) terus berinovasi untuk menghadirkan nilai tambah bagi stakeholders. Salah satunya diwujudkan melalui Chocolatos X-Quest, wahana eduwisata berbasis teknologi LED Imersif 5DX-perience, yang terintegrasi di pabrik Garudafood Sumedang, Jawa Barat.

      Berita Popular

      Berita Popular

      Berita Terkini

      No posts found.
      No posts found.

      Lensa dan Video

      INJOURNEY PERKUAT EKOSISTEM AVIASI DAN PARIWISATA BERKELANJUTAN

      Jakarta, JaringBisnis. Holding BUMN sektor aviasi dan pariwisata, PT Aviasi Pariwisata Indonesia...

      BANJIR MELANDA JAKARTA

      Jakarta, JaringBisnis. Hujan deras yang melanda wilayah DKI Jakarta sejak sabtu malam, membuat...

      SEMBUNG BATIK, PELOPOR BATIK KONTEMPORER

      Yogyakarta, JaringBisnis. Batik merupakan warisan budaya yang telah diakui oleh UNESCO sebagai...

      Berita dan Feature

      PERTAMINA SALURKAN BANTUAN KEPADA 400 OPERATOR SPBU DI MEDAN

      Penyaluran bantuan makanan tambahan kepada 400 operator SPBU Pertamina yang bertugas di berbagai titik di Kota Medan, Sumatera Utara, telah dilakukan oleh PT Pertamina Patra Niaga Regional Sumatera Bagian Utara (Sumbagut). Langkah ini menjadi wujud kepedulian perusahaan terhadap para operator, sebagai garda terdepan yang terus bekerja menjaga kelancaran layanan energi di tengah situasi bencana banjir yang melanda wilayah tersebut...

      JELANG LIBUR NATARU, PENJUALAN TIKET KERETA API MENINGKAT

      Penjualan tiket Kereta Api (KA) Ekonomi Komersial untuk periode Angkutan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru) menunjukkan tren peningkatan, seiring menguatnya minat masyarakat untuk berwisata pada momen libur akhir tahun. Pola transaksi mulai memperlihatkan tanggal-tanggal favorit yang menjadi pilihan pelanggan...

      DUKUNG PRODUKSI FILM ‘TIMUR’, BNI PERKUAT EKOSISTEM INDUSTRI KREATIF NASIONAL

      PT Bank Negara Indonesia (BNI) menegaskan komitmen mendorong talenta Indonesia di berbagai bidang untuk terus naik kelas dan menembus pasar global. Salah satunya melalui film 'Timur' yang disutradarai Iko Uwais. Lewat dukungan terhadap film ini, BNI ingin memperkuat ekosistem industri kreatif nasional sekaligus menghadirkan lebih banyak ruang bagi sineas muda untuk berkarya dan berkembang...

      BANJIR SUMATERA, PRESIDEN PRABOWO INSTRUKSIKAN PERCEPATAN PEMULIHAN LAYANAN ENERGI

      Presiden Prabowo Subianto menegaskan komitmen pemerintah untuk bergerak cepat memulihkan layanan energi di wilayah terdampak bencana di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Kamis (4/12/2025), Presiden memanggil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia ke Istana Merdeka, Jakarta untuk mengetahui perkembangan terkini pemulihan sektor kelistrikan, BBM, dan LPG...

      ARRC 2025, TIM YAMAHA RACING INDONESIA BIDIK TARGET TINGGI DI BURIRAM

      Jelang seri keenam atau seri terakhir Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 di Chang International Circuit di Buriram, Thailand, 5-7 Desember 2025, Tim Yamaha Racing Indonesia mematok target tinggi. Pada seri pamungkas ini, Tim Yamaha Racing Indonesia akan menurunkan lima pembalap di kelas AP250 dan SS600. Lima pembalap tersebut adalah Candra Hermawan dan Fadhil Musyavi (kelas AP250) serta Wahyu Nugroho dan M Faerozi (kelas SS600)...

      PENANGANAN BENCANA BANJIR DAN LONGSOR SUMATERA JADI PRIORITAS PEMERINTAH

      Presiden Prabowo Subianto menginstruksikan jajaran pemerintah untuk mengerahkan secara maksimal seluruh sumber daya yang ada dalam penanganan bencana banjir dan tanah longsor yang terjadi di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat...

      PERTAMINA SALURKAN BBM KE WILAYAH TERDAMPAK BENCANA DI BENER MERIAH DAN ACEH TENGAH DENGAN PESAWAT PERINTIS

      Pertamina Patra Niaga melalui Pertamina Patra Niaga Region Sumatera Bagian Utara melakukan penyaluran Bahan Bakar Minyak (BBM) menggunakan pesawat perintis ke wilayah Kabupaten Bener Meriah dan Aceh Tengah, Provinsi Aceh, sebagai upaya memastikan ketersediaan energi bagi masyarakat yang terdampak bencana...

      PMI KIRIM 100 RIBU BUTIR TELUR ASIN UNTUK KORBAN BANJIR DI SUMATERA

      Palang Merah Indonesia (PMI) kembali mengirimkan bantuan sebagai respons kondisi darurat akibat banjir besar yang melanda sejumlah wilayah di Sumatera dan Aceh dalam beberapa hari terakhir. PMI akan mengirimkan 100 ribu telur asin siap saji untuk memenuhi kebutuhan pangan para penyintas yang masih berada di lokasi pengungsian...

      JELANG LIBUR NATARU, KAI LAKUKAN INSPEKSI JALUR LINTAS UTARA DAN SELATAN JAWA

      Jelang libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru), PT Kereta Api Indonesia (KAI) melaksanakan inspeksi jalur secara menyeluruh menggunakan Kereta Api Inspeksi (KAIS). Hal ini dilakukan untuk memastikan kesiapan prasarana dan layanan KAI selama periode Libur Nataru...

      BI-IAI DORONG PENGUATAN STANDAR AKUNTANSI UNTUK DUKUNG STABILITAS KEUANGAN

      Bank Indonesia (BI) dan Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) melanjutkan kolaborasi strategis dalam penyelarasan dan penguatan standar akuntansi keuangan, standar pengungkapan keberlanjutan, dan profesi akuntan. Inisiatif ini dituangkan dalam penandatanganan Nota Kesepahaman (NK) antara BI dan IAI di Jakarta (3/12/2025) bertepatan dengan penyelenggaraan seminar internasional dalam rangka HUT IAI ke-68 dan IFAC Connect Asia Pacific 2025...

      LAYANAN BNI DI SUMUT DAN SUMBAR KEMBALI NORMAL

      Layanan perbankan PT Bank Negara Indonesia (BNI) di wilayah Sumatra Utara (Sumut) dan Sumatra Barat (Sumbar) yang sempat terganggu akibat bencana banjir dan tanah longsor beberapa waktu lalu, kini kembali normal. Pemulihan layanan dilakukan melalui langkah cepat, termasuk penggunaan layanan internet satelit global di sejumlah outlet agar transaksi nasabah tetap dapat berlangsung tanpa hambatan...

      YAMAHA CUP RACE TASIKMALAYA 2025 SEDOT RIBUAN PENONTON

      Yamaha Cup Race 2025 ditutup di Sirkuit Bukit Peusar Tasikmalaya Jawa Barat, 29-30 November 2025 lalu. Seri ketiga atau seri pamungkas balapan legendaris pada tahun ini tersebut, berlangsung sukses. Di lintasan balap, tercatat 140 starter yang tampil pada race class dan 441 starter yang beradu di Yamalube Turbo Matic Drag Battle menggunakan Aerox Alpha...

      MIND ID OPTIMALKAN NILAI TAMBAH BATU BARA DENGAN PENGUATAN INISIATIF SMART MINING

      Mining Industry Indonesia (MIND ID), holding industri pertambangan Indonesia, terus memperkuat transformasi digital di sektor pertambangan nasional melalui penerapan inisiatif smart mining. Salah satu langkah strategis tersebut dihadirkan PT Bukit Asam Tbk (PTBA) yang mengembangkan integrasi digital secara menyeluruh dari tingkat operasional hingga sistem informasi perusahaan...

      EMPOWER ACADEMY BANGUN BANGSA RAIH PENGHARGAAN INDONESIA CORPORATE SUSTAINABILITY AWARDS 2025

      Progam pemberdayaan masyarakat Empower Academy memenangkan penghargaan bergengsi Indonesia Corporate Sustainability (ICS) Awards 2025. Program yang diinisiasi oleh Bangun Bangsa yang berada di bawah naungan Bentoel Group tersebut meraih predikat Silver untuk kategori Best Education Development in Local Community dengan program pendampingan bisnis di empat kota di Indonesia...

      BANJIR SUMATERA, PERTAMINA PATRA NIAGA SALURKAN LPG BANTUAN KE DAERAH TERISOLIR SIBOLGA DAN PULAU NIAS

      Pertamina Patra Niaga Regional Sumatera Bagian Utara (Sumbagut), melalui Integrated Terminal (IT) Teluk Kabung, menembus gelapnya malam, Senin (1/12/2025) dengan memberangkatkan sejumlah mobil tangki pengangkut LPG atau skid tank menuju Kota Sibolga yang berjarak 500 kilometer, serta Pulau Nias. Mobil skid LPG tank ini membawa sejumlah LPG sebagai bantuan untuk masyarakat terdampak di wilayah tersebut...

      INOVASI EDUKASI WISATA INDUSTRI BERBASIS TEKNOLOGI LED IMERSIF 5D PERTAMA DI INDONESIA

      PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk (Garudafood) terus berinovasi untuk menghadirkan nilai tambah bagi stakeholders. Salah satunya diwujudkan melalui Chocolatos X-Quest...

      PP DMI IMBAU GELAR SALAT GAIB UNTUK KORBAN BENCANA DI SUMATERA

      Pimpinan Pusat Dewan Masjid Indonesia (PP DMI) menyerukan dan menghimbau agar dilaksanakan salat ghaib, baik secara sendiri-sendiri maupun berjamaah untuk korban bencana alam di Sumatera. Imbauan tersebut dinyataan PP DMI dalam surat edaran PP DMI tertanggal 2 Desember 2025...

      EDITOR’S ON WHEELS YAMAHA EKSPOLARASI JALUR IKONIK JAWA TENGAH

      Yamaha Indonesia kembali menghelat event Editors On Wheels (26-28/11/2025). Ajang ini mengajak para pemimpin redaksi dari berbagai media mainstream & otomotif Tanah Air untuk merasakan langsung performa dan keunggulan line-up motor Yamaha, dalam petualangan menyusuri lanskap kaki Gunung Merapi hingga menikmati panorama dataran tinggi Kopeng dan Ambarawa...

      CHOCOLATOS X-QUEST, WAHANA EDUWISATA CANGGIH PERSEMBAHAN GARUDAFOOOD

      PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk (Garudafood) terus berinovasi untuk menghadirkan nilai tambah bagi stakeholders. Salah satunya diwujudkan melalui Chocolatos X-Quest, wahana eduwisata berbasis teknologi LED Imersif 5DX-perience, yang terintegrasi di pabrik Garudafood Sumedang, Jawa Barat...

      ASDP TAMBAH LAYANAN KAPAL EXPRESS DI LINTASAN MERAK-BAKAUHENI

      Jelang libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru), PT ASDP Indonesia Ferry terus memperkuat kesiapan pelayanan di lintasan Merak–Bakauheni. Salah satunya adalah melalui pengoperasian layanan kapal Express II di salah satu lintasan tersibuk yang dikelola ASDP...

      BTN SALURKAN BANTUAN BAGI KORBAN BANJIR DAN TANAH LONGSOR DI SUMATERA

      PT Bank Tabungan Negara (BTN) menyalurkan bantuan melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) untuk membantu penanganan bencana banjir dan longsor di sejumlah wilayah di Sumatera. Para direksi BTN ikut terjun langsung meninjau dan menyalurkan bantuan kepada masyarakat terdampak banjir...

      LINE UP MAXI YAMAHA BUKTIKAN KETANGGUHAN LIBAS RUTE MENANTANG PADA TOURING TASIKMALAYA

      Jajaran line up MAXi Yamaha kembali menunjukkan ketangguhan menaklukkan berbagai rute menantang. Kali ini, performa andal MAXi Yamaha ditunjukkan pada touring Tasikmalaya yang diselenggarakan untuk menambah semarak rangkaian gelaran Yamaha Cup Race di Tasikmalaya Jawa Barat, Sabtu (29/11/2025)...

      PERTAMINA PASTIKAN PASOKAN ENERGI DI SUMATERA AMAN

      Pasokan energi untuk masyarakat di wilayah Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat dipastikan oleh Pertamina Patra Niaga dalam kondisi aman seiring pulihnya operasional suplai BBM dari jalur laut. Direktur Utama Pertamina Patra Niaga, Mars Ega Legowo Putra menyampaikan, operasional 19 terminal BBM di Sumatera bagian utara telah kembali normal setelah beberapa kapal pengangkut BBM bisa sandar...

      BENCANA ALAM SUMATERA, PEMULIHAN INFRASTRUKTUR DASAR DAN LAYANAN PUBLIK JADI PRIORITAS PEMERINTAH

      Presiden Prabowo Subianto memerintahkan percepatan penyaluran bantuan logistik, pemulihan akses wilayah terisolasi, serta pembangunan akses darurat di lokasi infrastruktur vital yang rusak akibat bencana banjir dan tanah longsor di beberapa wilayah di Sumatera. Pemerintah juga mengerahkan armada udara dan laut untuk bisa menjangkau wilayah terdampak gempa yang terisolir...

      ALL NEW HONDA VARIO 125 TAMPIL MAKIN KEREN DAN SPORTY DENGAN STEP UP GENERASI TERBARU

      Generasi terbaru All New Honda Vario 125 diluncurkan PT Astra Honda Motor (AHM). Salah satu skutik andalan AHM tersebut kini tampil dengan pembaruan menyeluruh, dilengkapi kehadiran tipe terbaru berkonsep Street style. Pilihan terbaru salah satu skutik terlaris Honda ini siap meningkatkan penampilan pengendaranya sesuai dengan tren gaya hidup masa kini...

      BSI KIRIM BANTUAN BAGI KORBAN BENCANA ALAM DI ACEH

      PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) mengirim bantuan untuk masyarakat terdampak bencana alam di Provinsi Aceh, khususnya di 17 kota/kabupaten terdampak. Berkoodinasi dengan BPBA (Badan Penanggulangan Bencana Aceh) dan Pemerintah Provinsi Aceh, BSI telah mengirimkan 15 ton bantuan dalam beberapa tahap...

      GUBERNUR BI UNGKAP TIGA KUNCI AGAR PERTUMBUHAN EKONOMI LEBIH TINGGI PADA 2026

      Perekonomian Indonesia menunjukkan ketahanan dengan pertumbuhan ekonomi yang tetap baik serta stabilitas makroekonomi dan sistem keuangan yang terjaga. Indonesia juga memiliki modal fundamental yang kuat dalam mendorong pertumbuhan ekonomi yang lebih tinggi dan berdaya tahan di tengah dinamika global yang penuh tantangan...

      PRODI JAWA FIB UI-IKASADA JAJAKI KOLABORASI PEMAJUAN SENI DAN BUDAYA NUSANTARA

      Pertemuan sekira 25 alumni Prodi Jawa FIB UI yang berhimpun dalam organisasi Ikatan Keluarga Sastra Daerah (Ikasada) ini berlangsung meriah. Layaknya acara temu kangen, mereka saling melepas rindu sekaligus bernostalgia tentang kisah masa studi mereka saat aktif menjadi mahasiswa di FIB UI...

      KEJUTAN, LEXI LX 155 JUARA KATEGORI ELIT CUSTOMAXI 2025 ACEH

      Yamaha menggelar ajang CustoMAXI 2025. Event yang berlangsung sepanjang September-Oktober 2025 berlangsung di 6 kota besar di Indonesia dan diikuti oleh lebih dari 400 bikers pengguna XMAX, NMAX, AEROX serta LEXI lintas generasi. Pada event CustoMAXI 2025, model XMAX dan NMAX memang lebih banyak mendominasi arena kontes melalui ubahan-ubahan premium dengan budget yang fantastis...

      VERSTAPPEN JUARA GP QATAR, PEREBUTAN GELAR JUARA DUNIA F1 BERLANJUT DI ABU DHABI

      Persaingan perebutan gelar juara dunia balap Formula 1 (F1) 2025 akan berlanjut hingga seri terakhir di GP Abu Dhabi, Minggu (7/12/2025) mendatang. Hal tersebut terjadi setelah Max Verstappen secara gemilang meraih kemenangan pada GP Qatar yang berlangsung di Sirkuit Losail, Minggu (30/11/2025)...

      DAFTAR HARGA BBM NON-SUBSIDI PERTAMINA TERBARU PER 1 DESEMBER 2025

      Produk Bahan Bakar Minyak (BBM) Non-Subsidi kembali dilakukan penyesuaian harga berkala oleh PT Pertamina Patra Niaga, Subholding Commercial & Trading Pertamina. Penyesuaian harga tersebut berlaku mulai 1 Desember 2025 untuk BBM jenis Pertamax Series dan Dex Series...

      BERKOLABORASI DENGAN MASYARAKAT PEKALONGAN, YAYASAN AHM LESTARIKAN OWA JAWA

      Yayasan Astra Honda Motor (Yayasan AHM) bersinergi bersama komunitas peduli fauna primata owa, meluncurkan Program Konservasi Owa Jawa di Kawasan Hutan Petungkriyono dan Lebakbarang, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah. Bertema “Titian Lestari: Koridor Kehidupan untuk Owa Jawa”, aksi kepedulian satwa ini menjadi bentuk konsistensi Yayasan AHM dalam pelestarian habitat flora dan fauna asli Indonesia yang sejalan dengan pencapaian Sustainable Development Goals (SDGs) Indonesia...

      PERTAMINA BERUPAYA PULIHKAN DISTRIBUSI ENERGI DAN PENANGGULANGAN BENCANA DI SUMATERA

      Upaya memperkuat pemulihan layanan energi dan penanggulangan bencana di wilayah Sumatera yang terdampak bencana banjir dan longsor terus dilakukan Pertamina melalui Pertamina Patra Niaga. Langkah cepat dilakukan untuk menjaga kelancaran distribusi energi bagi masyarakat...

      JAECOO RESMI SERAHKAN UNIT J5 EV KEPADA KONSUMEN DI GJAW 2025

      JAECOO Indonesia secara resmi menyerahkan unit perdana JAECOO J5 EV kepada konsumen melalui handover ceremony di ajang GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) 2025. Seremoni yang berlangsung di Main Stage JAECOO, Booth 8C Hall 9 ICE BSD, ini menjadi momentum penting setelah J5 EV mencatat lebih dari 6.000 pemesanan hanya dalam dua minggu sejak peluncurannya pada 3 November 2025...

      FINIS POSISI TIGA SPRINT RACE GP QATAR, NORRIS TATAP GELAR JUARA DUNIA F1

      Lando Norris tinggal selangkah lagi memastikan diri menjadi juara dunia balap Formula 1 (F1) 2025. Hasil finis di posisi tiga pada sprint race GP Qatar di Sirkuit Losail, Sabtu (29/11/2025) memperbesar peluang pembalap McLaren tersebut untuk memastikan gelar juara dunia pada balapan utama GP Qatar, Minggu (30/11/2025)...

      BSI OPTIMALKAN LAYANAN E-CHANNEL PELUNASAN BIAYA HAJI

      Kementerian Haji dan Umrah RI telah mengumumkan Fase I pelunasan haji dimulai 24 November hingga 23 Desember 2025 untuk keberangkatan Haji 1447 Hijriah/2026 Masehi. Menyikapi hal tersebut, PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) menyiapkan seluruh channel bagi jemaah dalam melakukan pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) Fase I...

      CHAMPZONE Y2C GOT TALENT BERIKAN PENGALAMAN BERKESAN BAGI PARA FINALIS

      Sejak digelar pada Oktober 2025, program Yamaha Youth Community (Y2C) Got Talent terus mendapatkan sambutan hangat dari para siswa-siswi SMA di berbagai daerah. Dimulai dari School Stage hingga Regional Stage yang diadakan di lima kota besar Indonesia, yaitu Jakarta, Bandung, Yogyakarta, Makassar, dan Pekanbaru, Y2C Got Talent kini berlanjut menuju babak Grand Final National Stage di Jakarta, Sabtu (29/11/2025)...

      BANTU PENANGANAN DARURAT BANJIR DI ACEH UTARA, PMI DKI KIRIM 110 KANTONG DARAH

      . Palang Merah Indonesia (PMI) memastikan ketersediaan darah bagi masyarakat terdampak banjir di Aceh Utara melalui pengiriman stok darah dari luar daerah. Unit Donor Darah (UDD) PMI Provinsi DKI Jakarta mengirimkan 110 kantong darah untuk mendukung pelayanan kesehatan di wilayah tersebut. 110 kantong darah yang dikirimkan terdiri dari 50 kantong PRC golongan darah A, 50 kantong PRC golongan darah B, dan 10 kantong PRC golongan darah O...

      Berita dan Feature

      Foto Berita

      BANJIR MELANDA JAKARTA

      Jakarta, JaringBisnis. Hujan deras yang melanda wilayah DKI Jakarta sejak sabtu malam, membuat sejumlah ruas jalan dan perumahan di wilayah Sunter Jaya Jakarta Utara tergenang air, Minggu (18/1/2026). Banyak pengendara sepeda motor yang nekat menerobos jalan yang teredam akhirnya mogok di tengah jalan dan akhirnya harus didorong. Sementara anak-anak memanfaatkan

      Bisnis

      PROGRAM ICT GOES TO SCHOOL PERTAMINA PERKUAT KETAHANAN DIGITAL GENERASI ALPHA

      PT Pertamina (Persero) menegaskan komitmmen keberlanjutan perusahaan dalam mencetak generasi muda yang tidak hanya cakap teknologi, tetapi juga memiliki ketahanan (resilience) digital yang kuat. Melalui program ICT Goes to School, Pertamina mengambil langkah preventif mencegah anak usia sekolah dasar (Generasi Alpha) terpapar konten digital yang tidak terfilter serta risiko adiksi game online.

      Bisnis

      BPH MIGAS PASTIKAN DISTRIBUSI BBM KE WILAYAH TERDAMPAK BENCANA DI ACEH TETAP BERJALAN

      Meski kondisi infrastruktur jalan beberapa wilayah di Aceh masih terbatas, Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) memastikan distribusi BBM tetap menjangkau masyarakat di wilayah terdampak. Bersama PT Pertamina Patra Niaga, BPH Migas berupaya keras menormalisasi pasokan BBM di Aceh, khususnya di wilayah yang terdampak bencana, yaitu Kabupaten Bener Meriah dan Aceh Tengah.

      Nasional

      BANJIR JAKARTA, PULUHAN RT DAN RUAS JALAN TERENDAM

      Hujan deras yang melanda DKI Jakarta dan sekitarnya pada Minggu, 18 Januari 2026 menyebabkan terjadinya banjir di berbagai wilayah. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta menyebutkan hingga pukul 11.00 WIB hari ini, terdapat 36 Rukun Tetangga (RT) dan 27 ruas jalan di DKI yang tergenang.

      Motor

      INI CHECKLIST WAJIB YAMAHA SETELAH LONG TOURING

      Melakukan perjalanan jarak jauh dengan menggunakan sepeda motor saat libur panjang selalu menghadirkan pengalaman berkesan. Namun setelah menempuh ratusan kilometer, kondisi sepeda motor merupakan hal penting untuk diperhatikan.

      Otomotif

      ROAD IIMS 2026, IIMS GOLF TOURNAMENT WADAH BANGUN RELASI INDUSTRI OTOMOTIF

      Indonesia International Motor Show (IIMS) membuka awal tahun dengan menyelenggarakan IIMS Golf Tournament 2026 sebagai rangkaian Road to IIMS 2026. Melalui turnamen eksklusif dan prestisius ini, Dyandra Promosindo ingin mempertemukan para pelaku industri otomotif, pemangku kepentingan, serta mitra strategis industri otomotif tanah air, sekaligus menjadi pembuka program baru IIMS yang dibalut melalui konsep Sportainment.

      Bisnis

      PERTAMINA LAKUKAN PERSIAPAN DINI HADAPI LIBUR IDUL FITRI 2026

      PT Pertamina (Persero) akan melakukan persiapan lebih dini untuk merencanakan Satgas Ramadan dan Idul Fitri 1448 H/2026 M. Keberhasilan Satgas Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru) akan menjadi barometer Pertamina dalam mempersiapkan Satgas Ramadan Idul Fitri 1447 H dengan memperkuat layanan, keandalan sarana dan fasilitas, serta perencanaan yang matang.

      Bisnis

      WHOOSH LAYANI 6,2 JUTA PENUMPANG SEPANJANG 2025

      PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC), operator Whoosh, mencatat kinerja operasional solid sepanjang 2025. Pada periode Januari–Desember 2025, Whoosh melayani 6,2 juta penumpang, atau meningkatkan dibanding volume penumpang pada 2024 yang sebesar 6 juta penumpang. Capaian ini mencerminkan meningkatnya kepercayaan masyarakat terhadap layanan kereta cepat Whoosh sebagai moda transportasi andalan antarkota.

      Topik Pilihan

      Bisnis

      Nasional

      About Us

      About Us

      Contact Us

      Section Title

      ANTISIPASI POTENSI CUACA EKSTREM, BMKG LAKUKAN OPERASI MODIFIKASI CUACA DI JAWA BARAT

      Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) bersama dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) serta TNI Angkatan Udara, melakukan...

      PROGRAM TJSL KESEHATAN PERTAMINA PATRA NIAGA JANGKAU RIBUAN WARGA DI BERBAGAI WILAYAH INDONESIA

      Pertamina Patra Niaga terus memperkuat kontribusinya dalam meningkatkan kualitas kesehatan dan gizi masyarakat melalui berbagai program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL/CSR). Program ini...

      WAPRES PASTIKAN PENANGANAN BENCANA HIDROMETEOROLOGI BANDUNG BARAT MAKSIMAL

      Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka menekankan proses pencarian dan pertolongan korban bencana banjir bandang dan tanah longsor di Desa Pasirlangu, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat, Jawa...

      WAMENHAJ: PENYELENGGARAAN HAJI 2026 FOKUS LINDUNGI PEREMPUAN DAN LANSIA

      Visi utama penyelenggaraan haji 2026 adalah haji yang berkeadilan, berempati, dan berpihak kepada kelompok rentan, khususnya perempuan dan lansia. Itu merupakan hal pokok yang wajib dipahami dan...

      BSI HADIRKAN BERBAGAI PROMO MENARIK PADA GUTF 2026

      PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) kembali berpartisipasi dalam gelaran Garuda Umrah Travel Fair (GUTF) 2026 yang akan digelar di tiga kota yakni Jakarta di Mall Atrium Kota Kasablanka pada 30...

      POTENSI CUACA EKSTREM, ASDP UTAMAKAN FAKTOR KESELAMATAN

      Mengantisipasi terjadinya cuaca ekstrem, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mengimbau seluruh pengguna jasa penyeberangan, khususnya di lintas utama Sumatera–Jawa–Bali, untuk meningkatkan kewaspadaan...

      INDONESIA MASTERS 2026, ALWI FARHAN SELAMATKAN GENGSI TUAN RUMAH

      Alwi Farhan menjadi penyelamat gengsi Indonesia di ajang BWF World Tour Super 500 Daihatsu Indonesia Masters 2026. Tunggal putra masa depan Indonesia tersebut mampu merebut gelar juara setelah pada...

      RAYAKAN 70 TAHUN EKSISTENSI, YAMAHA LUNCURKAN LIVERY IKONIK EDISI SPESIAL

      Selama tujuh dekade perjalanan yang penuh dinamika dan pencapaian positif, Yamaha yang kini memasuki usia 70 tahun, telah membuktikan kualitas hasil produksinya. Eksistensi panjang dan bersejarah ini...

      GANDENG GEN Z, PERTAMINA PERKUAT KAMPANYE BUDAYA BERKELANJUTAN

      PT Pertamina (Persero) memperkuat kampanye keberlanjutan lewat Gerakan Sebar Energi Baik yang diluncurkan pada akhir tahun lalu. Gerakan ini secara khusus menggandeng generasi muda serta puluhan...