
MENANGI SPRINT RACE, MARQUEZ SIAP MENDOMINASI MOTOGP ARGENTINA
Dalam babak sprint race yang berlangsung Minggu (16/3/2025) dini hari, pembalap Spanyol itu mampu mendominasi. Mantan pembalap Repsol Honda tersebut finis di posisi pertama dengan catatan waktu 19 menit 37,331 detik.