
GELAR TUR DUNIA, BTS BERPOTENSI RAUP RP16 TRILIUN
Idola K-pop BTS telah mengumumkan tur dunia yang mencakup 79 konser. Dalam jadwal tur pada 2026 hingga 2026, BTS yang digawangi RM, Jin, Suga, j-hope, Jimin, V, dan Jungkook ini akan tampil di Jakarta pada 26 dan 27 Desember 2026. Konser tur dunia ini menandai kembalinya BTS ke panggung setelah istirahat selama empat tahun.




















