SENATOR TEGASKAN DUKUNGAN TERHADAP PROYEK KAMPUNG HAJI DI MEKKAH
Apresiasi dan dukungan penuh disampaikan Anggota DPD RI Dapil DKI Jakarta Fahira Idris terhadap langkah Pemerintahan Presiden Prabowo dalam mewujudkan Proyek Kampung Haji Indonesia di Mekkah, yang saat ini tengah memasuki tahap proses tender internasional oleh Pemerintah Arab Saudi. Senator Jakarta ini mengajak segenap umat untuk bersatu dalam doa agar proses tender berjalan lancar dan Indonesia keluar sebagai pemenang.
SENATOR TEGASKAN DUKUNGAN TERHADAP PROYEK KAMPUNG HAJI DI MEKKAH Read More »







