LIMA RATUS BIKERS HONDA PCX JUMPA PEBALAP MOTOGP

Pebalap dunia Joan Mir dan Luca Marini memberikan kejutan kepada sekitar lima ratus bikers Honda PCX dengan hadir untuk bertemu dan menyapa secara langsung di Astra Honda Motor Safety Riding and Training Center (AHM-SRTC) Deltamas, Sabtu (1/2/).

LIMA RATUS BIKERS HONDA PCX JUMPA PEBALAP MOTOGP Read More »